19 Juni 2013

Koneksi VS 2008 dengan DotConnect

dotConnect adalah komponen berbayar jadi anda harus membeli lisensinya, dotConnect  menggunakan library Devart.Data.dll dan Devart.Data.PostgreSql.dll jadi kedua library ini harus ditambahkan pada Referensi.
Dalam membuat aplikasi Visual Studio 2008 dengan database PostgreSql menggunakan koneksi Devart pertama-tama saat kita sudah membuka Form kita tambahkan Referensi Devart sepeti ini :



















Lalu kemudian pada form kita tambahkan komponen ListBox :


























Pada View Code disini saya tampilkan script :

Imports Devart.Data.PostgreSQL

Public Class Form2
    Dim Conn1 As New PgSqlConnection()
    Dim command As IDbCommand

    Private Sub Form2_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
        Dim StrCol1 As String
        StrCol1 = "nnnn"
        Conn1.ConnectionString = "Server=localhost;Port=5432;" & _
                    "User Id=postgres;Password=abc123;Database=accnet"
        Conn1.Open()
        command = New DevartCommand("SELECT * FROM perkiraan WHERE tahun=2009 order by noperkiraan", Conn1)
        Dim reader As IDataReader = command.ExecuteReader
        Try
            Do While reader.Read
                StrCol1 = Trim(reader.Item(0))
                Select Case Len(Trim(reader.Item(0)))
                    Case 1
                        StrCol1 = Trim(reader.Item(0)) & "    "
                    Case 2
                        StrCol1 = Trim(reader.Item(0)) & "   "
                    Case 3
                        StrCol1 = Trim(reader.Item(0)) & "  "
                    Case 4
                        StrCol1 = Trim(reader.Item(0)) & " "
                End Select
                ListBox1.Items.Add(StrCol1 & "   " & reader.Item(1))
            Loop
        Finally
            reader.Close()
        End Try
        reader.Close()
        Conn1.Close()
        ListBox1.Focus()
    End Sub
End Class

ConnectionString pada Npgsql sama dengan Devart.
Tampak Pada View Code ada script :

Conn1.ConnectionString = "Server=localhost;Port=5432;" & _
                    "User Id=postgres;Password=abc123;Database=accnet"

Disinlah koneksi Devart di deklarasikan yaitu menunjukkan elemen :
  • Server – spesifikasi lokasi server
  • User Id – database user
  • Port - default adalah 5432
  • Password -  password untuk database user
  • Database - nama database
Lalu kita Open dengan cara Conn1.Open() sedang untuk command disitu tampak dideklarasi dengan Type IDbCommand untuk membuat perintah “Select….” Sedangkan untuk membaca data digunakan read dengan Type IDataReader

Maka jika di Run (F5).






















Yang lebih menarik dari dotConnect  yaitu adanya komponen yang bisa konect pada aplikasi Smart Device Project yaitu untuk aplikasi Mobile VS2008, jika anda mengembangkan aplikasi Smart Device Project maka anda harus membeli lisensi dotConnect yang khusus untuk koneksi Smart Device Project dengan database PostgreSQL

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan TInggalkan Komentar Anda di Blog Saya..
No SPAM and No PORN...
Terimakasih Telah meninggalkan Jejak Anda

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Award Pertama
Photobucket
Langganan Artikel Si Boersan :

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Monggo Di Copy Linknya :
Text Link

Banner Link

Komunitas Blogger Indonesia Komunitas Blogwalking